Laman

Kamis, 07 April 2011

cara mengganti hak akses user di linux ubuntu

berdasarkan pengalaman pribadi ketika saya membuat user baru di OS ubuntu maka user tersebut tidak memiliki akses untuk menggunakan perintah sudo su

setelah berhari-hari googling (lebay mode :ON)  akhirnya di dapat juga tutornya
ga usah banyak cingcong langsung ikuti cara" berikut ini :D

untuk memberikan user agar bisa menggunakan perintah sudo maka perlu di beberapa konfigurasi
langkah-langkahnya :

  1. buka konsole sebagai root
  2. kemudian ketik perintah berikut editor=nano visudo
  3. setelah terbuka cari baris #User privilege spesification
  4. kemudian tambahkan user yang angin di berikan akses root dibawah baris root ALL =(ALL) ALL 
  5. contoh iwixz =(ALL) ALL
  6. kemudian simpan Ctrl+x y enter
 demikian cara mengganti hak akses use diubuntu semoga bermanfaat.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar